Pembaruan Kota Kebun untuk Masa Mendatang

Apa ini? Kota Kebun merupakan situs web yang saya buat untuk proyek summer camp pada tahun 2019 untuk menunjukkan apa yang bisa dilakukan untuk berkebun di kota (atau tempat lain yang tidak ada lahan yang luas). Untuk Anda yang ingin bertanya tentang situs ini, silakan menghubungi +62 895-3430-12448 di WhatsApp. Kenapa ini tidak diperbarui? Konten yang dibuat beberapa tahun yang lalu hanya untuk memenuhi situs web supaya orang-orang yang mengunjungi dapat mengapresiasi apa yang saya buat....

6 November 2022 · 1 menit · 173 kata · Kota Kebun

Cara Menanam Bibit Sayur di Lahan Sempit

Di artikel ini, saya akan menunjukkan Anda cara menanam bibit sayur di lahan yang sempit, cocok untuk Anda yang di perkotaan. Berkebun dalam Pot atau Kontainer Jika Anda tidak memiliki lahan yang luas untuk menanam buah, sayur atau tanaman hias yang Anda sukai cobalah dengan cara ini. Berkebun dalam pot dapat membantu Anda berkebun tomat, cabai, sawi, wortel, terong, bunga mawar, bunga matahari atau tanaman-tanaman yang lain di pekarangan depan atau belakang rumah....

29 November 2019 · 4 menit · 849 kata · Linerly

Greenstar

Greenstar adalah pupuk organik dari NASA untuk tanaman Anda. Isi Greenstar adalah 20 gram. Dosis: Greenstar 10-20 gram/tangki semprot (14 sampai dengan 17 liter air). ± 3 sachet Greenstar (60 gram)/1000m² per aplikasi. 1 musim tanam (± 4 bulan) 3 kali aplikasi. Keterangan: Pupuk makro (NPK) bisa dikurangi ± 25% (tidak dikurangi lebih baik). Untuk hasil yang maksimal, bisa ditambahkan ***Aero 810 ***± 5 cc (½ tutup). Untuk pembibitan, 1 sachet disemprotkan untuk 1000 sampai dengan 2000 polybag....

9 November 2019 · 1 menit · 155 kata · Linerly

Sawi

Sawi adalah sekelompok tumbuhan dari marga Brassica yang dimanfaatkan daun atau bunganya sebagai bahan pangan (sayuran), baik segar maupun diolah. Sawi mencakup beberapa spesies Brassica yang kadang-kadang mirip satu sama lain. Di Indonesia penyebutan sawi biasanya mengacu pada sawi hijau (Brassica rapa kelompok parachinensis, yang disebut juga sawi bakso, caisim, atau caisin). Selain itu, terdapat pula sawi putih (Brassica rapa kelompok pekinensis, disebut juga petsai) yang biasa dibuat sup atau diolah menjadi asinan....

9 November 2019 · 1 menit · 133 kata · Linerly

Kangkung

Kangkung (Ipomoea aquatica Forsk.) adalah tumbuhan yang termasuk jenis sayur-sayuran dan ditanam sebagai makanan. Kangkung banyak dijual di pasar-pasar. Kangkung banyak terdapat di kawasan Asia dan merupakan tumbuhan yang dapat dijumpai hampir di mana-mana terutama di kawasan berair. Masakan kangkung yang populer adalah ca kangkung bumbu tauco atau terasi, juga di wewarungan terdapat pelecing kangkung lombok. Ada dua bentuk kangkung yang dijual di pasaran. Yang pertama adalah kangkung berdaun licin dan berbentuk mata panah, sepanjang 10–15 cm....

9 November 2019 · 3 menit · 428 kata · Linerly

Selada

Selada atau daun sla (Lactuca sativa) adalah tumbuhan sayur yang biasa ditanam di daerah beriklim sedang maupun daerah tropika. Kegunaan utama adalah sebagai salad. Produksi selada dunia diperkirakan sekitar 3 juta ton,yang ditanam pada lebih dari 300.000 ha lahan. Lactuca sativa, satu-satunya jenis Lactuca yang didomestikasi, merupakan tumbuhan asli lembah dari bagian timur Laut Tengah. Bukti lukisan pada pemakaman Mesir kuno menunjukkan bahwa selada yang tidak membentuk “kepala” telah ditanam sejak 4500 SM....

9 November 2019 · 1 menit · 174 kata · Linerly

Terong

Terung atau terong (Solanum melongena) adalah tumbuhan penghasil buah yang dijadikan sayur-sayuran. Asalnya adalah India dan Sri Lanka. Terung berkerabat dekat dengan kentang dan leunca, dan agak jauh dari tomat. Terung atau terong ialah terna yang sering ditanam secara tahunan. Tanaman ini tumbuh hingga 40–150 cm (16-57 inci) tingginya. Daunnya besar, dengan lobus yang kasar. Ukurannya 10–20 cm (4-8 inci) panjangnya dan 5–10 cm (2-4 inci) lebarnya. Jenis-jenis setengah liar lebih besar dan tumbuh hingga setinggi 225 cm (7 kaki), dengan daun yang melebihi 30 cm (12 inci) dan 15 cm (6 inci) panjangnya....

9 November 2019 · 2 menit · 406 kata · Linerly

Jagung Manis

Jagung manis (Zea mays Kelompok Saccharata) adalah salah satu kelompok budidaya/kelompok kultivar jagung yang cukup penting secara komersial, setelah jagung biasa (juga biasa disebut jagung ladang atau field corn). Keistimewaannya adalah kandungan gula (terutama sukrosa) yang tinggi pada waktu dipanen. Pemanenan untuk produksi selalu dilakukan pada saat muda (tahap “masak susu”, kira-kira 18-22 hari setelah penyerbukan terjadi). Rasa manis pada waktu panen terjadi karena jagung ini mengalami mutasi pada satu atau beberapa gen yang mengatur pembentukan rantai polisakarida, sehingga bulir-bulir jagungnya gagal membentuk pati dalam jumlah yang cukup banyak....

9 November 2019 · 1 menit · 167 kata · Linerly

Cabai

Cabai atau cabai merah adalah buah dan tumbuhan anggota genus Capsicum. Buahnya dapat digolongkan sebagai sayuran maupun bumbu, tergantung bagaimana digunakan. Sebagai bumbu, buah cabai yang pedas sangat populer di Asia Tenggara sebagai penguat rasa makanan. Bagi seni masakan Padang, cabai bahkan dianggap sebagai “bahan makanan pokok” ke sepuluh (alih-alih sembilan). Sangat sulit bagi masakan Padang dibuat tanpa cabai. Cabai merah besar (Capsicum annuum L.) merupakan salah satu jenis sayuran yang memilki nilai ekonomi yang tinggi....

9 November 2019 · 2 menit · 364 kata · Linerly

Pupuk MKP

Pupuk MKP merupakan jenis pupuk yang sangat cocok digunakan untuk berbagai jenis tanaman, terutama untuk pemupukan tanaman buah-buahan dan sayuran. Misalnya, seperti tomat, cabe, melon, semangka, stroberi, kentang, mangga, anggur, kelengkeng, jeruk dan sebagainya. Untuk memberikan perawatan untuk tanaman, Anda dapat juga menggunakan pupuk Mono Kalium Phosphate atau yang lebih populer dengan sebutan pupuk MKP oleh para petani. Pupuk yang satu ini merupakan salah satu pupuk yang mengandung unsur hara P (Phosphate) dan Kalium (K) yang cukup tinggi....

9 November 2019 · 2 menit · 370 kata · Linerly

Urban Farming Paket B

Urban Farming Paket B merupakan produk Agrokompleks Nasa terbaru yang berupa paket lengkap bercocok tanam jagung manis, cabe rawit, dan terong ungu untuk perkotaan atau rumahan yang cocok untuk berkebun pada lahan sempit di halaman rumah. Isi Urban Farming NASA Paket B 1 sachet benih Fresh Seed Jagung Manis 1 sachet benih Fresh Seed Cabe Rawit 1 sachet benih Fresh Seed Terong Ungu 1 sachet unsur makro (NPK) 1 sachet Greenstar Seiring pertumbuhan penduduk dan arus urbanisasi yang semakin tinggi, menjadikan kota semakin padat dan tingkat polusi juga semakin tinggi....

8 November 2019 · 2 menit · 253 kata · Linerly

Urban Farming Paket A

Urban Farming Paket A merupakan produk Agrokompleks Nasa terbaru yang berupa paket lengkap bercocok tanam untuk perkotaan yang cocok untuk memulai berkebun pada lahan sempit seperti di halaman rumah. Isi di dalam produk Urban Farming NASA Paket A 1 sachet benih Fresh Seed Selada 1 sachet benih Fresh Seed Kangkung 1 sachet unsur makro (NPK) 1 sachet Greenstar Seiring pertumbuhan penduduk dan ekonomi, arus urbanisasi menjadi semakin tinggi yang hasil akhirnya menjadikan kota semakin padat dan polusi semakin tinggi....

8 November 2019 · 2 menit · 298 kata · Linerly